
Segenap Pimpinan & Civitas Akademika Universitas dr. Soebandi mengucapkan SELAMAT dan SUKSES atas Prestasi yang diraih LLDIKTI Wilayah VII Jawa Timur, Anugerah Mahasiswa Pendaftar Terbanyak 1 Kategori Kampus Mengajar dalam kegiatan Anugerah Diktiristek Tahun 2023